Tutorial blogger untuk pemula

infoku



Cah ndeso

cara mengganti tampilan blogspot di blogger - Banyak blogger yang kurang puas dengan tampilan blog nya yang sederhana, dan ingin mendesain blog atau mendekorasi blog dengan berbagai macam hiasan. Sebagian ingin membuat tampilan blog keren,
Akan tetapi, tentu untuk mengedit blog dan menghasilkan tampilan blog yang menarik ia harus mengikuti sekian banyak tutorial cara mendesain blog, tahap demi tahap .

penggantian gambar background blogger - ini bisa teman-teman lakukan dengan masuk ke blogger lalu pada dasbor blogger klik tema kemudian klik sesuaikan kemudian atur sedemikian rupa sesuai dengan fitur yang ada di blogger dan di situ banyak pilihan , dan jangan lupa di bawah pengaturan ini ada pratinjau sebelum teman-teman melakukan penyimpanan pengaturan tersebut, kalau sudah yakin barulah klik tombol terapkan , tombolnya ada di atas sebelah kanan

Download template keren gratis - jika menggunakan pengaturan yang sudah teman-teman coba melalui pengaturan di blogger hasilnya tidak memuaskan tentu aja solusinya adalah dengan mendownload template gratisan yang tampilannya keren-keren dan itu banyak sekali bisa didapatkan dengan searching di Google dengan kata kunci download template keren gratis .


kekurangan dan kelebihan menggunakan template gratisan - Jujur saja ya sepanjang pengalaman saya di blogger Sebelumnya saya sudah sering menggunakan template gratisan yang saya dapatkan dari berbagai web tetapi pada ahirnya di status saya lebih suka menggunakan template default dari blogger kenapa ?

mobile friendly - mungkin itu salah satu jawaban yang paling utama ,walaupun banyak juga Template gratisan tetapi tetap mobile friendly

kelebihan dan kekurangan blogger - berbicara tentang kelebihan dan kekurangan web yang satu ini ini tentu saja memang blogger kalah fitur dengan web lainnya , seperti misalnya wordpress atau dong la dan yang lainnya . tetapi yang paling saya suka atau Saya yakin dengan blogger itu karena kebetulan bloker Sudah dimiliki oleh Google dari beberapa kabar tentu saja itulah yang saya suka karena seperti teman-teman tahu Google adalah mesin pencari terbesar di dunia . itu alasan kenapa saya lebih suka menggunakan blogger dari dulu , lalu Apakah kita bisa memasang iklan atau menjadi publisher dari sebuah situs periklanan dengan blogger ?
cara mendapatkan uang di blogger - bisa saja kita menjadi publisher untuk sebuah situs periklanan seperti misalnya Adsense atau etno atau pop ads dan ada banyak lagi situs periklanan yang bisa kita pasangkan di blog kita . tetapi tentu saja dengan catatan traffic pengunjung blog kita sudah tinggi . jika belum maka sebaiknya Buatlah postingan yang bagus agar pengunjung betah mengunjungi web kamu .
cara agar blog traffic nya tinggi - berbicara tentang trafik pada sebuah blog Tentu saja itu sebuah pekerjaan yang sangat berat dan menguras tenaga dan pikiran ,Bagaimana tidak ?" pasalnya semua penulis menginginkan tulisan mereka atau postingan mereka agar langsung publik di pencarian Google atau di pencarian mesin pencari lainnya seperti misalnya Bing atau duckduckgo atau yandet tetapi Tentu saja itu tidak mudah membutuhkan step by step dari mulai teman-teman harus belajar mengerti tentang SEO

Komentar

Postingan populer dari blog ini

paralayang di bukit Watukumpul Banyumas

kentongan smp pancasila Jatilawang